Minggu, 01 Maret 2015
AYO MEMBUAT BATERE RAMAH LINGKUNGAN
(10 IPA 2 -LAB KIMIA di SMA XAVERIUS 1 JAMBI
FEB 2015
guru pembimbing:
Elizabeth Tjahjadarmawan
Kali ini kita menggunakan bahan limbah yang aman dan ramah lingkungan berupa kulit durian, kulit apel, dan pear, kulit semangka, dan kulit ubi.
kulit apel
kulit durian
kulit ubi kayu
kulit pear
kulit semangka
Praktikum 10 IPA 2
Praktikum 10 IPA 2
Batere limbah dapat menghidupkan jam dinding dengan tegangan listrik 1,4 V
Batere limbah dapat menghidupkan jam dinding dengan tegangan listrik 1,4 V
Kisaran tegangan listrik yang dihasilkan dari praktikum batere limbah kulit buah ini adalah 0,8 - 1,4 V. DIharapkan di atas 0,5 V batere masih bisa memberikan tegangan listrik yang memadai.
Ternyata kulit apel dan semangka dapat menghasilkan tegangan listrik batere yang cukup tinggi yaitu 1-1,4 V.
Pada umumnya tegangan di atas 1 Volt dapat menggerakkan jarum pada jam dinding atau kalkulator. Tegangan di bawah 1 V sulit menggerakkan jarum pada jam.
Related Posts :
- Back to Home »
- Praktikum »
- AYO MEMBUAT BATERE RAMAH LINGKUNGAN 10 IPA 2 (FEB 2015)